Musisi generasi rock modern yang Mengusung genre Sweet Rock ini berdiri di Jakarta pada bulan Januari 2015, band ini digawangi oleh lima personil yaitu Dina (Vocal ),Cahyo (Gitar ),Saka ( Bass ),Athif ( Keyboard ),Iyok (Drum ) Mereka menamai keluarga kecilnya ini dengan Rocket Band yang Saat ini telah merampungkan single kedua yang berjudul “Kehilanganmu” cipt Cahyo sang Gitaris Rocket .Lagu ini menceritakan tentang sepasang kekasih yang harus berpisah disaat mereka masih mencintai dan menyayangi,karena suatu keadaan yang memaksa mereka untuk berpisah dan mereka berdua merasa kehilangan di rilis Cb Production Jakarta pada bulan November 2016.
Untuk single yang kedua,Rocket menonjolkan skill sang vokalis Dina dan juga Musikalisasi Rock lebih ditonjolkan dan pada single kedua inilah mereka merasa telah benar benar menemukan karakter musik band di single kedua ini
Rocket Band juga telah menyelesaikan syuting Video Klip “Kehilanganmu” yang Sudah bisa di akses di
YouTube
Kehilanganmu by Rocket Band Official Video Clip
Semoga single “Kehilanganmu” ini bisa diterima Masyarakat dan bisa memberikan warna baru di Industri Musik Tanah Air .
Salam Musik Indonesia
0 comments:
Posting Komentar